• parenting

    Mainan Edukatif dari Kardus

    Mainan Edukatif dari Kardus Punya banyak kardus tak terpakai di rumah? Jangan dibuang ya. Jika ada waktu ada baiknya kardus-kardus itu dimanfaatkan untuk membuat beragam benda yang menarik dan mempunyai nilai manfaat. Banyak kreasi unik dan menarik yang bisa dihasilkan dari daur ulang kardus. Salah satunya dengan membuat Mainan Edukatif dari Kardus. *** Anak-anak memang seringkali bosan dengan mainannya. Hanya sebentar saja, ia akan mengalihkan perhatiannya dengan hal lain. Tak perlu cemas, hal ini wajar karena anak-anak punya daya imajinasi dan keingintahuan yang tinggi. Saya pernah membaca bahwa anak akan meneliti benda baru yang belum pernah ia temui, penelitian itu…