• Otomotif

    Tips Cek Interior Mobil Bekas

    Saat ini memang penjualan mobil bekas semakin  meningkat dan semakin banyak peminatnya. Hal tersebut dikarenakan membeli mobil bekas di nilai lebih terjangkau. Bahkan ada berbagai macam jenis dan type mobil bekas yang bisa didapatkan dengan harga super murah. Namun  saat anda berniat untuk membeli mobil bekas, jangan hanya sekedar tergiur dengan harganya yang terjangkau atau hanya mengechek interior dibagian luarnya saja. Namun jangan lupa juga untuk tetap mengechek interior bagian dalam mobil bekas yang nantinya akan anda beli. Karena justru kebanyakan para pembeli terkena tipu dengan penampilan luas. Biasanya mereka yang akan menjual mobilnya  akan berusaha untuk merapikan bagian luarnya,…

  • Otomotif

    Tips Aman dan Nyaman Selama Mengikuti Event Otomotif Astra

    Sebagai salah satu perusahaan ternama, Astra memang selalu memberikan ajang atau event terbaik untuk memperkenalkan kendaraan-kendaraan keluaran terbaru mereka ke pasaran. Bahkan tak jarang juga diantaranya acara tahunan penjualan kendaraan dengan harga yang lebih murah. Salah satu yang cukup dinantikan oleh masyarakat di tahun ini adalah event otomotif Astra dengan nama Astra Autofest yang akan diadakan di Tangerang akhir Maret ini. Acara tersebut akan diikuti oleh banyak sekali dealer-dealer dari Astra grup untuk memperkenalkan koleksi kendaraan baru mereka dan pastinya juga memberikan banyak giveaway kepada konsumen yang datang maupun yang membeli. Acara yang satu ini bisa menjadi ajang yang sangat…

  • bisnis - Otomotif

    Cara dan Keuntungan dari Jual Mobil Baru di Bukalapak

    Kita yang sudah fasih dengan internet pasti mengenal apa itu Bukalapak. Bukalapak adalah salah satu situs jual beli online terpercaya yang menjual berbagai jenis barang yang Anda perlukan dengan harga yang murah. Dibilang terpercaya karena hanya toko online yang sudah terpercaya saja yang dapat menjual produk mereka melalui situs belanja online tersebut. Namun jika Anda hanyalah orang biasa yang masih baru dan ingin menjual produk Anda pun bisa. Ada beberapa ketentuan yang harus Anda penuhi. Hal ini tidak terkecuali untuk Anda yang ingin jual mobil baru di Bukalapak, karena apa pun dapat dijual disini selagi barang tersebut adalah legal dan…

  • Otomotif

    Dokumen Penting Ketika Melakukan Jual beli Mobil Bekas

    Image: pixabay Keberadaan mobil saat ini memang sangat penting dalam melakukan segala aktivitas, apalagi bagi orang yang mempunyai mobilitas yang tinggi. Secara tidak langsung hal tersebut membuat produsen mobil juga semakin gencar mengeluarkan produk-produk yang bisa menjadi solusi kebutuhan masyarakat. Selain transaksi jual beli mobil baru yang semakin tinggi ternyata ramai juga beberapa transaksi mobil bekas di masyarakat. Alasan utama terjadinya hal tersebut adalah harga mobil bekas yang lebih terjangkau untuk semua kalangan menengah keatas. Bagi beberapa orang, mempunyai mobil itu tidak harus yang terbaru tetapi tetap berkualitas dan bagus. Untuk membeli mobil bekas itu tidak bisa dilakukan secara buru-buru,…

  • Otomotif

    Tips Memilih Mobil Second dengan Cermat Agar Mendapatkan yang Berkualitas Bagus

    Tak bisa dipungkiri jika saat ini banyak orang yang lebih memilih untuk membeli mobil baru dibandingkan dengan mobil second. Hal ini karena tampilan fisik luar untuk mobil baru tentunya lebih memikat dibandingkan mobil second. Disamping itu, sebagian besar pembeli mengharapkan performa yang bagus untuk mobil yang dibelinya. Dan kebanyakan orang tentunya percaya bahwa mobil baru bisa memberikan paket komplit ini dalam sekali rengkuhan. Hal ini sesuai jika kita mempunyai uang yang banyak untuk membelinya secara tunai.Tidak menutup kemungkinan bukan, untuk sebuah mobil baru apalagi jika keluaran terbaru kita bisa menghabiskan mulai dari ratusan juta atau bahkan hampir milyaran rupiah. Berbeda…

  • Otomotif

    Aksesoris Motor Kacamata yang Bisa Anda Pilih

    Apakah Anda gemar mengendarai motor? Saat gemar mengendarai motor, ada berbagai macam hal yang perlu diperhatikan untuk keselamatan Anda. Bukan hanya kepala namun juga mata. Helm memang diproduksi dengan kaca. Tetapi, kaca yang berada di helm tidak dapat melindungi mata sepenuhnya dari asap knalpot serta debu jalanan yang tebal. Oleh sebab itu, gunakan aksesoris motor seperti kacamata yang tepat. Bukan hanya melindungi mata, namun modelnya yang keren akan membuat penampilan Anda menjadi semakin kece. Berkendara dengan menggunakan sepeda motor adalah hobi pria di masa kini yang bisa dikatakan sangat macho. Pengguna sepeda motor bisa memberi kesan yang jantan saat sedang…

  • Otomotif

    Ketahui Jenis dan Harga Speaker Mobil Sebelum Membeli

    Kendaraan pribadi seolah sudah menjadi kebutuhan setiap orang di jaman modern seperti sekarang ini. Mengingat jalanan yang selalu macet, transportasi umum yang belum memadai serta tuntutan untuk selalu cepat dalam bertindak membuat sebagian orang memutuskan untuk memiliki kendaraan pribadi karena dinilai lebih efektif untuk mengejar waktu. Salah satu kendaraan yang banyak dipilih adalah mobil. Bagi pengguna, kendaraan seringkali menjadi ajang kreasi dengan melakukan modifikasi di beberapa bagian dan juga menambah aksesoris seperti speaker mobil. Harga speaker mobil serta aksesoris lain beragam mulai dari yang murah hingga yang mahal pun tersedia. Mobil menjadi pilihan karena bisa melindungi pengendara dari panas maupun…

  • Otomotif

    Ganti Olimu, Bawa Pulang Mobil Baru

    Awalnya saya sempat heran  kenapa kendaraan itu harus dirawat rutin sedemikian rupa. Pernah tanya ke suami kok sering sekali ke tempat service paling tidak dua bulan sekali. Padahal motor atau mobil itu nggak rusak. Ya, memang karena tak begitu mengerti otomotif saya anggap ke bengkel rutin itu boros dan mubazir. Heheā€¦ Ternyata saya memang salah persepsi! Pengecekan dan perawatan kendaraan secara rutin sebenarnya akan mengurangi resiko kerusakan dan membuat kendaraan lebih awet. Kata suami sih, kalau kendaraan nggak dirawat beberapa tahun sudah rusak dan nggak bisa digunakan. Kita harus keluar kocek yang lumayan untuk beli yang baru.  Selain itu kerusakan…

  • Otomotif

    4 Alasan Kenapa Kamu Harusnya Punya Mobil Baru

    Dijual Mobil Baru Murah! Saat mendengar iklan itu berseliweran di televisi dan internet, saya jadi gimana gitu.  Tak bisa dipungkiri ada keinginan untuk punya kendaraan roda empat itu yang bisa memudahkan saya dan keluarga dalam beraktifitas. Apalagi kalo teman-teman punya mobilitas tinggi yang setiap harinya harus hilir mudik ke luar kota, tentu mobil sangat membantu memperlancar pekerjaan. Seperti teman saya yang kerjanya di kabupaten. Setiap pagi harus berangkat dari Kota agar tidak terlambat. Jika menunggu travel yang kadang molor tentu ia bakal ditegur. Menggunakan kendaraan roda dua juga kelemahannya jadi panas-panasan kalau nggak ya kehujanan. Jadi baginya mempunyai mobil sudah…

  • Otomotif

    Tips Membeli Mobil Bekas Agar Tidak Tertipu

    Membeli mobil bekas memang ada kelebihan dan kekurangannya. Kelebihannya jika  kita mempunyai budget yang pas-pasan bisa mendapatkan harga yang terjangkau dan jika beruntung kondisi mobil masih baik serta tak perlu banyak perbaikan. Kekurangannya banyak pembeli yang ternyata tatertipu karena setelah lama digunakan mobil bekas yang dibeli sudah mengalami kerusakan. Tidak mudah memang mencari mobil bekas yang berkualitas karena banyak penjual yang memodifikasi mobilnya sebelum dijual agar tampak bagus dan menyamarkan cacat pada mobil. Untuk itu kita harus waspada sebelum membeli agar tidak tertipu.  Cari Tahu Rekam Jejak Mobil yang Akan di Beli Banyaknya mobil bekas yang dijual karena pernah terkena…