• Kesehatan

    Inilah 6 Cara Agar Tidak Mabuk Perjalanan Selamanya, Terbukti Ampuh dan Mudah Dilakukan

    Salah satu keluhan yang sering didapatkan oleh para pelaku perjalanan adalah mabuk perjalanan seperti, muntah, mual, sakit kepala, pusing, lemas, dan keringan berlebih. Beberapa hal tersebut menjadi gejala-gejala akan terkena mabuk perjalanan. Gejala ini terjadi ketika otak tidak mengartikan sinyak gerakan yang dikirim oleh telinga, mata, otot, dan persendian. Dengan kesalahan tersebut, akan menyebabkan pengendara merasa mual hinggal terjadi mabuk perjalanan. Meski begitu, ada beberapa cara agar tidak mabuk perjalanan selamanya yang sudah terbukti ampuh dan mudah untuk dilakukan. Dengan begitu, perjalanan bisa jadi lebih menyenangkan dan lancar. Berikut cara-cara yang bisa kamu ikuti. 1. Memilih Tempat Duduk yang Tepat.…

  • Kesehatan

    Apakah Ibu Menyusui Boleh Minum Es? Simak Jawabannya Menurut Medis

    Masa menyusui adalah waktu yang penting bagi ibu untuk memenuhi kebutuhan nutrisi agar produksi ASI tetap lancar. Dalam periode ini, muncul berbagai mitos terkait makanan dan minuman, salah satunya adalah larangan minum es bagi ibu menyusui.  Banyak yang percaya bahwa minum es bisa menyebabkan bayi pilek atau memengaruhi kualitas ASI dan menyarankan ibu menyusui memilih minuman lain yang lebih sehat seperti jamu pelancar ASI. Namun, apakah benar demikian menurut medis? Aturan Minum Es untuk Ibu Menyusui Menurut Medis Minum es saat menyusui sebenarnya aman dilakukan selama dalam batas wajar. Menurut ahli gizi, suhu minuman yang diminum ibu tidak secara langsung…

  • Kesehatan

    Apa itu Diabetes Melitus Tipe 2? Kenali Faktor Risiko dan Pengobatannya!

    Sadar nggak sih, di era modern sekarang ini, banyak orang yang gaya hidupnya mengabaikan kesehatan. Misalnya, pola makan yang tidak sehat, tidak melakukan aktivitas fisik hingga setress berkepanjangan. Padahal, kebiasaan tidak sehat tersebut menjadi pintu banyak penyakit berbahaya seperti diabetes melitus tipe 2. Penyakit ini sering digadang-gadang seebagai “silent killer” karena menyerang perlahan dan seringkali tanpa adanya gejala awal, namun punya dampak yang merusak kualitas hidup. Apa Itu Diabetes Melitus Tipe 2? Kita memang sering mendengar tentang penyakit diabetes. Namun, apasih diabetes melitus tipe 2 ini? Diabetes melitus adalah kondisi kronis yang memengaruhi cara tubuh memproses gula darah (glukosa). Glukosa…

  • Kesehatan

    Langkah Membuka Klinik Gigi Sendiri

    Mendirikan klinik gigi sendiri adalah impian bagi banyak dokter gigi yang ingin memiliki kontrol penuh atas praktik mereka dan memberikan pelayanan terbaik bagi pasien. Namun, proses untuk membuka klinik gigi bukanlah hal yang mudah. Dibutuhkan persiapan matang, pengetahuan yang cukup, dan kemampuan untuk mengelola berbagai aspek bisnis. Berikut langkah membangun klinik gigi sendiri 1. Tentukan Lokasi yang Tepat Lokasi adalah faktor kunci dalam kesuksesan sebuah klinik gigi. Anda harus memilih tempat yang mudah diakses oleh pasien, dekat dengan area pemukiman, dan memiliki visibilitas yang baik. Pertimbangkan untuk membuka klinik di daerah dengan jumlah penduduk yang cukup besar dan tingkat kesadaran…

  • Kesehatan

    Mengenal Layanan di Klinik Dokter Gigi

    Kesehatan gigi dan mulut merupakan salah satu aspek penting dalam menjaga kesehatan tubuh secara keseluruhan. Gigi yang sehat tidak hanya mendukung penampilan, tetapi juga berperan dalam pencernaan yang baik dan mencegah berbagai masalah kesehatan lainnya, seperti gangguan jantung dan diabetes. Klinik dokter gigi hadir sebagai tempat untuk menjaga dan merawat kesehatan gigi. Namun, apakah Anda tahu bahwa klinik gigi menawarkan berbagai jenis layanan yang bisa disesuaikan dengan kebutuhan pasien? Berikut ini adalah berbagai jenis layanan yang dapat Anda temui di klinik dokter gigi modern. 1. Pemeriksaan Gigi Rutin dan Pembersihan (Scaling) Pemeriksaan gigi secara rutin adalah salah satu layanan dasar…

  • Kesehatan

    Pencegahan Stroke dan Cara Penanganannya

    Stroke menjadi salah satu penyakit yang sangat serius dan dapat mengancam nyawa seseorang. Bahkan menurut data dari Organisasi Kesehatan Dunia (WHO), stroke adalah penyebab utama kematian kedua di dunia, dan sering kali menyebabkan kecacatan jangka panjang. Saya pernah mendapati keluarga yang awalnya terlihat baik-baik saja, tiba-tiba terjatuh dan mengalami stroke seluruh tubuh. Tentu saja kejadian itu membuat anggota keluarga lainnya shock dan makin aware dengan penyakit stroke. Namun, meskipun stroke merupakan penyakit yang mematikan, banyak kasus stroke yang sebenarnya dapat dicegah dengan perubahan gaya hidup dan pengelolaan kondisi medis yang tepat. Untuk itu, penting bagi kita semua untuk memahami cara-cara…

  • Kesehatan

    Cara Menghindari Penyakit Kanker

    Kanker merupakan salah satu penyakit yang menjadi momok menakutkan bagi banyak orang di seluruh dunia. Setiap tahun, jutaan orang didiagnosis dengan berbagai jenis kanker, yang seringkali terlambat ditemukan pada tahap lanjut. Namun, meskipun kanker adalah penyakit yang kompleks dan memiliki berbagai penyebab, ada langkah-langkah yang dapat diambil untuk mengurangi risiko terkena kanker dan mengenali gejala awalnya. Dalam artikel ini, kita akan membahas cara-cara efektif untuk menghindari kanker serta gejala awal yang perlu diwaspadai. Cara Menghindari Penyakit Kanker 1. Menjaga Pola Makan Sehat Pola makan yang sehat sangat berperan dalam mencegah kanker. Makanan yang kaya akan serat, seperti buah-buahan, sayuran, biji-bijian,…

  • Kesehatan

    Mengenal Hepatitis dan Cara Pencegahannya

    Hepatitis sudah jadi pembunuh diam-diam yang perlu kita waspadai. Mungkin bagi sebagian orang terdengar asing, namun penyakit ini sudah jadi ancaman serius. Hepatitis adalah peradangan pada hati yang disebabkan oleh berbagai faktor, termasuk infeksi virus, konsumsi alkohol berlebihan, atau paparan racun. Penyakit ini menjadi salah satu masalah kesehatan global, karena bisa berkembang menjadi komplikasi serius seperti sirosis hati, kanker hati, bahkan gagal hati yang memerlukan transplantasi organ. Meskipun begitu, hepatitis bukanlah penyakit yang tak bisa dicegah. Dengan mengetahui penyebab dan cara pencegahan yang tepat, kita dapat melindungi diri dan orang terdekat dari ancaman penyakit ini. Apa Itu Hepatitis? Secara umum,…

  • Kesehatan

    Apa Saja Layanan Fertilitas?

    Keinginan memiliki anak adalah anugerah yang indah bagi setiap pasangan. Namun, tidak semua pasangan seberuntung itu. Banyak pasangan yang harus berjuang dengan masalah kesuburan, yang dapat menjadi perjalanan emosional yang melelahkan. Untungnya, dengan kemajuan teknologi medis, kini ada berbagai layanan fertilitas yang dapat membantu pasangan mewujudkan impian mereka untuk memiliki anak. Apa itu Layanan Fertilitas? Layanan fertilitas adalah serangkaian prosedur medis yang bertujuan untuk membantu pasangan yang mengalami kesulitan hamil secara alami. Layanan ini melibatkan berbagai teknik dan teknologi yang dirancang untuk meningkatkan peluang kehamilan. Jika kamu sedang mencari layanan fertilitas mungkin bisa berkunjung ke website surreyivf.com yang merupakan sebuah…

  • Kesehatan - Profil

    Theresia Dwiaudina, Penyelamat Kesehatan Desa Uzuzozo

    Kesehatan yang merata mungkin masih jadi PR negara ini. Masyarakat di kota bisa dibilang mempunyai akses kesehatan yang cukup mudah. Namun tidak dengan warga di desa-desa terpencil di pelosok Indonesia. Fasilitas kesehatan yang terbatas ditambah dengan minimnya tenaga kesehatan yang bertugas membuat banyak warga harus bertahan sendiri. Theresia Dwiaudina, Dewi Penyelamat Kesehatan Desa Theresia Dwiaudina (27) menjadi saksi bagaimana petugas kesehatan harus bekerja keras untuk memenuhi kebutuhan kesehatan warga. Ia memulai dari nol sebagai bidan di Desa Uzuzozo, Kabupaten Ende, Nusa Tenggara Timur. Kini telah tujuh tahun, Pemenang SATU Indonesia Awards 2023 ini mengabdi. Pengabdian yang tidak akan mungkin membuatnya…