sumber foto : https://www.pexels.com/id-id/foto/handuk-digantung-di-bak-mandi-534116/ |
Kamar mandi menjadi bagian penting dari rumah yang sebaiknya dibuat senyaman mungkin. Di sinilah kamu akan menghabiskan waktu untuk me time setelah seharian beraktivitas. Kamu bisa mulai merenovasi kamar mandimu sekarang juga agar terasa lebih nyaman sesuai desain impianmu. Gunakan dana pinjaman KTA untuk membantumu mewujudkan rencana renovasi tersebut.
Kiat Renovasi Kamar Mandi
Proyek renovasi ternyata membutuhkan perencanaan yang matang. Apalagi jika kamu sudah mengambil dana pinjaman KTA online untuk membantu mewujudkannya. Jika renovasi direncanakan dan dikerjakan dengan baik maka dana pinjaman tadi tidak akan terbuang percuma. Berikut adalah beberapa kiat melakukan renovasi kamar mandi yang bisa kamu lakukan:
- Buat Rencana Renovasi
Saat akan melakukan proyek renovasi kamar mandi, cobalah untuk mempersiapkan rencana terlebih dahulu. Tuliskan bagian mana saja yang perlu direnovasi. Apa saja yang harus diubah dan seperti apa perubahan yang dibutuhkan. Rencana ini akan menjadi acuan untuk menentukan anggaran renovasi, termasuk menentukan nominal pinjaman KTA yang perlu diajukan.
- Pilih Material Terbaik
Kamu pasti butuh persiapan material selama proyek renovasi ini berlangsung. Pakailah material terbaik agar lebih awet untuk digunakan dan tentunya membuat suasana di kamar mandi juga jauh lebih nyaman. Lakukan upgrade untuk beberapa barang di kamar mandi yang mungkin sudah terlalu usang. Misalnya saja untuk bath tub, shower, kloset, dan wastafel.
Saat melakukan upgrade tentu saja kamu harus memilih kualitas yang jauh lebih baik dari sebelumnya. Lakukan survei ke beberapa tempat untuk mendapatkan material atau furniture yang kualitasnya terbaik namun menawarkan harga paling bersahabat. Dana pinjaman KTA yang kamu miliki harus bisa dimanfaatkan secara optimal, jadi lakukan survei harga dulu sebelum ambil keputusan.
- Gunakan Jasa Berpengalaman
Setelah mendapatkan tambahan modal renovasi dari hasil pengajuan pinjaman KTA, kamu bisa lebih leluasa untuk memakai jasa renovasi yang profesional. Pilihlah jasa renovasi yang sudah berpengalaman. Bila perlu, pilih kontraktor yang memang sudah berpengalaman khusus di bidang pembuatan kamar mandi. Cara ini bisa membantu kamu mendapatkan kamar mandi impian yang berkualitas.
- Pakai Anggaran dengan Bijak
Sebelum memulai renovasi, kamu pasti sudah membuat rencana anggaran. Rencana ini harus diikuti dengan baik. Selain itu uang yang kamu punya juga sebaiknya dimanfaatkan secara bijak. Baik itu uang pribadi atau uang yang berasal dari pinjaman KTA tadi. Gunakan sesuai kebutuhan dan jangan sampai over budgeting.
- Utamakan Kualitas
Selama melakukan renovasi, utamakan selalu kualitas. Kamu pasti berharap renovasi ini berhasil dan memuaskan, bukan? Jadi pilihan materialnya harus berkualitas, proses pengerjaannya pun juga harus berkualitas. Dengan mengutamakan kualitas maka kamu akan merasa bahwa semua dana yang kamu keluarkan dalam proyek renovasi ini terpakai secara optimal.
sumber gambar : https://www.pexels.com/id-id/foto/cermin-oval-dekat-toilet-bowl-1910472/ |
Wujudkan Rencana Renovasi dengan digibank KTA
Demi mewujudkan rencana renovasi kamar mandi di rumahmu, kamu bisa menggunakan pinjaman KTA digibank KTA. Dana pinjaman ini bisa jadi modal renovasi yang efektif dan menguntungkan. Berikut adalah beberapa kelebihan produk pinjaman digibank KTA yang penting untuk kamu ketahui:
- Proses Pengajuan Praktis
Agar bisa mendapatkan pinjaman ini, kamu bisa langsung membuat pengajuan lewat laman go.dbs.com/kta. Di sana sudah tersedia petunjuk apply yang dapat kamu ikuti. Selain melalui website, kamu juga bisa mendaftar melalui Aplikasi digibank by KTA yang mudah diakses lewat smartphone.
- Cepat Disetujui
Tak cukup hanya dengan mendaftar, kamu harus menunggu approval atau persetujuan dari pihak bank. Menariknya, program pinjaman KTA digibank KTA membutuhkan waktu approval yang singkat yaitu hanya butuh 60 detik saja.
- Bisa Cepat Dicairkan
Program ini akan memberikan dana dalam waktu singkat. Proses pencairan dapat segera dilakukan dan dana bisa ditransfer langsung ke rekening digibank by DBS sampai Rp 80 juta.
- Bunga Sangat Kompetitif
Sesuai dengan namanya yaitu pinjaman KTA, digibank KTA ini menawarkan nilai bunga sangat kompetitif. Nilai bunganya mulai dari angka 0,95%.
- Terpercaya
Kamu juga bisa memastikan bahwa produk pinjaman digibank KTA ini sangat bisa dipercaya. Pinjaman ini sudah terdaftar OJK sehingga dijamin legal dan aman untuk digunakan.
DBS Indonesia berkomitmen menghadirkan digibank sebagai digital banking terbaik. Tak perlu ragu untuk mengajukan pinjaman KTA online digibank KTA karena prosesnya mudah dan aman. Kamu tak harus mengumpulkan persyaratan dokumen yang ribet dan dana pinjaman bisa diperoleh dalam waktu singkat.
Bagi debitur yang belum tercatat sebagai nasabah, berikut ini adalah prosedur yang dibutuhkan:
- Masuk website go.dbs.com/kta dan ikuti proses apply yang tertera.
- Tunggu 60 detik sampai proses approval selesai.
- Download Aplikasi digibank by DBS dan install di smartphone.
- Bersama agen digibank, ikuti tahap penyelesaian verifikasi biometrik.
- Cairkan uang pinjaman up to Rp80 juta melalui rekening digibank by DBS.
Pinjaman KTA online ini juga bisa didapatkan secara mudah oleh nasabah digibank by DBS dengan mengikuti langkah-langkah berikut:
- Login ke Aplikasi digibank by DBS dan klik menu Personal Loan.
- Muncul formulir pendaftaran, isikan data diri secara lengkap.
- Tunggu 60 detik untuk menyelesaikan proses konfirmasi.
- Masukkan jumlah limit sekaligus tenor.
- Cairkan dana sampai Rp80 juta secara real time.
Pinjaman KTA digibank by DBS ini sangat direkomendasikan bagi kamu yang ingin melakukan renovasi rumah. Termasuk untuk menyelesaikan proyek renovasi kamar mandi. Produk pinjamannya sangat mudah untuk dijangkau dan menawarkan begitu banyak keuntungan.