• Uncategorized

    Cara Merawat Reklame Huruf Timbul LED Agar Lebih Awet

    Papan reklame memiliki fungsi penting di dalam sebuah usaha, tak hanya dipakai sebagai media promosi atau iklan saja, melainkan juga banyak digunakan sebagai identitas sebuah usaha, belakangan ini berbagai macam variasi tampilan ditawarkan, mulai diantaranya yang flat biasa, juga ada yang sudah berbentuk 3D, sebut saja diantaranya adalah huruf timbul LED. Ini sudah banyak digunakan di kota-kota besar karena tampilannya yang jauh lebih menarik. Jenis papan reklame yang satu ini bisa dengan mudah dibuat di beberapa jasa yang menawarkannya, untuk harga memang agak lebih mahal dibandingkan dengan yang biasa. Namun jangan khawatir karena konsumen tidak akan pernah rugi menggunakannya, mengingat…