Kondisi bau mulut memang akan mengurangi kepercayaan diri bagi para penderitanya. Soalnya, kondisi bau mulut ini kerap di cap bahwa kita jarang menggosok gigi. Padahal, belum tentu juga bahwa penyebab bau mulut itu dikarenakan kita jarang menggosok gigi. Tapi kamu tidak perlu khawatir, karena pada ulasan kali ini akan mengulas beberapa cara mengatasi bau mulut secara alami : 1. Mengonsumsi Daun KemangiTips alami pertama yang ampuh untuk menghilangkan bau mulut secara permanen, yakni dengan mengonsumsi daun kemangi. Mengapa harus daun kemangi? Pasalnya, daun yang satu ini memiliki kandungan senyawa yang dapat membunuh bakteri penyebab timbulnya bau mulut. Dengan mengonsumsinya secara…